Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Buat Grup Di Whatsapp Cuma 20 Detik

Cara buat grup di whatsapp di android - Setiap media sosial pasti mempunyai grup masing-masing. termasuk aplikasi whatsapp yang kita bahas. bagi anda yang mempunyai teman-teman banyak di media sosial alangkah baiknya membuat grup whatsapp di smarphone anda untuk anggota yang lebih banyak.
bagi anda yang mempunyai teman-teman banyak di media sosial alangkah baiknya membuat grup whatsapp di smarphone anda untuk anggota yang lebih banyak.
Keuntungan yang bisa anda dapatkan, bisa berinteraksi semua orang tanpa halangan waktu. dimanapun itu anda berkomunikasi layaknya berbicara saat berkumpul.

Lihat Juga : Cara keluar grup whatsapp tanpa ketahuan anggota

Cara Buat Grup Di Wa

1. Buka aplikasi whatsapp
2. Lihat pojok kanan anda, ada titik 3, lalu pilih Grup baru.

3. Pilih anggota anda yang sudah tersimpan di kontak telepon anda.

4. Buat nama grup anda, lalu centang.

5. Tahap terakhir anda sudah berhasil membuat grup whatsapp dengan mudah.

Demikianlah, cara membuat grup whatsapp di android. semoga bermanfaat...
Surya
Surya Seorang mahasiswa yang senang membagikan informasi yang sudah saya dapatkan. Informasi yang saya tulis blog ini, sesuai pengalaman saya dari pertama blog.

Posting Komentar untuk "Cara Buat Grup Di Whatsapp Cuma 20 Detik"