Cara Mengatasi Sitemap.xml Error Wordpress, Mudah Ternyata

Sitemap merupakan sebuah peta situs yang dimiliki masing-masing blog, berisi semua artikel yang sudah di publikasikan. sitemap ini sangat perlu sekali untuk diaktifkan di semua platform blog, termasuk blogger dan wordpress. setelah anda berhasil mengaktifkan sitemap, anda tidak perlu lagi submit url ke url webmaster tools, karena otomatis di index sendiri oleh sistem sitemap ini ke pencarian google.

Wajibkah Membuat Sitemap.xml ?

Apabila anda ingin blog/web anda berada di pencarian google, anda harus wajib mengaktifkan sitemap.xml anda. aktifkan sitemap cukup mudah di platform blogger dan wordpress, anda harus mengunjungi situs webmaster tools untuk mensubmit sitemap anda di menu webmaster yang sudah tersedia.
Apakah anda pengguna blog wordpress ? pasti pernah mengalami saat submit sitemap.xml ke webmaster tools langsung error bukan ? peringatan error tersebut, wajar di temukan di blog wordpress. saya sendiri pun mengalami hal itu.

Tenang saja teman, error submit itu bisa di hilangkan atau di perbaiki dengan bantuan plugin yang bernama Google XML Sitemaps.

Baca Juga : Cara membuat sitemap otomatis di blogger

Cara Perbaiki Sitemap.xml Yang Error Di Webmaster Tools

1. Install dan aktifkan plugin Google XML Sitemaps di wordpress anda.

2. Buka situs webmaster tools google, lalu submit ulang dengan mengetikkan sitemap.xml di kolom tersedia.

3. Tunggu 1-3 hari untuk proses pemeriksaan sitemap oleh google.
4. Selesai.

Baca Juga : Cara setting robot.txt di blogger

Demikianlah, tutorial cara memperbaiki sitemap error di webmaster tools. semoga artikel ini bisa bermanfaat untuk anda.

Posting Komentar untuk "Cara Mengatasi Sitemap.xml Error Wordpress, Mudah Ternyata"