Begini Cara Menyimpan Riwayat Pencarian Windows Explorer
Windows explorer merupakan media aplikasi windows untuk melihat isi penyimpanan di hardisk internet komputer/laptop. sebagai pengguna setia laptop, anda pasti suka menyimpan file atau folder di hardisk secara beraturan, tetapi ada beberapa orang yang tidak memperhatikan tata letak penyimpanan file dan folder mereka sembarangan folder, hal itu akan mengakibatkan kebingguangan sendiri saat mencari file yang ingin di cari.
Untuk mengatur tempat file secara beraturan anda harus mencari file yang sejenis lalu menyimpannya ke dalam folder dengan nama (judul) yang tepat. jika anda melakukan hal tersebut, akan membutuhkan waktu yang lama di depan komputer.
Selain cara mengelompokkan folder, lebih baik mencari nama file atau folder di kolom pencarian windows explorer lalu menyimpan riwayat pencarian tersebut. dari pada meletakkan satu per satu file, lebih baik anda menyimpan riwayat pencarian windows explorer. berikut caranya.
2. Ketikan kata kunci file atau folder, kemudian klik save search.
3. Untuk membuka pencarian cepat itu, anda cukup klik format save search tadi yang sudah di simpan.
Baca Juga : Cara cepat mencari file sesuai ukuran di explorer
Demikianlah, cara simpan pencarian explorer. semoga artikel ini bisa bermanfaat untuk anda.
Selain cara mengelompokkan folder, lebih baik mencari nama file atau folder di kolom pencarian windows explorer lalu menyimpan riwayat pencarian tersebut. dari pada meletakkan satu per satu file, lebih baik anda menyimpan riwayat pencarian windows explorer. berikut caranya.
Cara Simpan Riwayat Pencarian Windows Explorer 7,8,10
1. Buka windows explorer anda.2. Ketikan kata kunci file atau folder, kemudian klik save search.
3. Untuk membuka pencarian cepat itu, anda cukup klik format save search tadi yang sudah di simpan.
Baca Juga : Cara cepat mencari file sesuai ukuran di explorer
Demikianlah, cara simpan pencarian explorer. semoga artikel ini bisa bermanfaat untuk anda.
Posting Komentar untuk "Begini Cara Menyimpan Riwayat Pencarian Windows Explorer"